Hot News
11 Mei 2022

Milangkala ke-191 Desa Sayana Dihadiri Tokoh Budaya dan Santana Kesultanan Cirebon

 


Suarakuningan.com - Desa Sayana Kecamatan Jalaksana pada hari Rabu 11, Maret 2022 mengadakan acara MILANGKALA Desa (Hari Jadi) ke 191 Desa Sayana.


Rangkaian acara kegiatan tersebut berupa penampilan kesenian budaya serta mengenalkan prodak dan makanan Khas Desa Sayana Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan.


Kegiatan diawali dengan berziarah ke makam para tokoh yang ada di Desa Sayana dipimpin oleh Kepala Desa Sayana, kemudian dilanjutkan dengan rangkaian pemaparan materi sejarah Keislaman periode abad-18.


Raden Nana Mulyana Latief ST menyatakan kegiatan ini menjadi  sebuah upaya menjaga nilai adat dan tradisi yang ada di Kabupaten Kuningan.


Raden Hamzaiya dalam hal ini memberikan hadiah khusus dalam peringatan Hari Jadi Desa Sayana berupa perencanaan penerbitan buku persebaran Islam abad XVIII melibatkan jajaran pihak pemerintah Desa Sayana.


  • Blogger Comments
  • Facebook Comments

0 comments:

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar...
- Harap sesuai dengan Konten
- Mohon Santun
Terimakasih Telah Memberikan Komentar.

Item Reviewed: Milangkala ke-191 Desa Sayana Dihadiri Tokoh Budaya dan Santana Kesultanan Cirebon Rating: 5 Reviewed By: SuaraKuningan